Ekonomi

Kinerja Fiskal Tahan Banting di Tengah Ketegangan Perang Tarif

Jakarta – Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Thomas Djiwandono menyoroti kinerja fiskal Indonesia yang dinilai tetap solid di tengah tantangan global, termasuk perang tarif antara Amerika Serikat dan Tiongkok. Ia menyampaikan bahwa berdasarkan laporan hingga 31 Maret 2025, pendapatan negara tercatat sebesar Rp516,1 triliun atau 17,2% dari target APBN. Sementara itu, realisasi belanja negara mencapai Rp620...
Read more

Gagasan Paus Economy of Francesco Sejalan dengan Nilai Ekonomi Islam

JAKARTA – Kabar wafatnya Paus Fransiskus menjadi duka bagi banyak umat, termasuk umat Islam. Ideologi Paus mengenai ekonomi yang disebut Ekonomi Fransiskus (Economy of Francesco) memiliki makna yang mendalam, dan sejalan dengan konsep ekonomi Islam.  “Wafatnya Paus Fransiskus bukan hanya kehilangan bagi umat Katolik, tetapi juga bagi dunia yang mendambakan keadilan sosial dan ekonomi yang...
Read more

Pengamat Pesimis Target Pertumbuhan Ekonomi 8%

Jakarta – Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) menyerukan agar pemerintah segera menyesuaikan arah kebijakan ekonominya seiring meningkatnya ketegangan dagang global yang dipicu Presiden Amerika Serikat, Donald Trump. Kebijakan tarif baru yang diluncurkan Trump memicu kekhawatiran akan terjadinya perang dagang jilid dua, yang berpotensi mengganggu stabilitas ekonomi negara berkembang, termasuk Indonesia. Direktur Pengembangan...
Read more

Waralaba Hooters Resmi Ajukan Bangkrut

Jakarta – Jaringan restoran asal AS Hooters mengajukan bangkrut pada Senin (31/3) dan akan menjual seluruh jaringan. Hooters berencana menjual semua 100 restoran milik perusahaan pada dua kelompok pewaralaba yang akan mengoperasikan Hooters di wilayah Tampa, Florida dan Chicago. Dua kelompok pewaralaba tersebut saat ini mengoperasikan sepertiga dari seluruh jaringan Hooters. Rencananya, perusahaan akan keluar...
Read more

Pemerintah Siapkan 1.000 Rumah Subsidi untuk Wartawan

Jakarta –  Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait (Ara) menyatakan pihaknya menyiapkan 1.000 rumah subsidi bagi profesi wartawan dan 20.000 pagi petani dari program fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP). “Wartawan sudah kami alokasikan 1.000 ya,”kata Ara ditemui seusai menghadiri open house Menteri Investasi dan Hilirisasi/CEO Danantara Rosan Perkasa Roeslani di Jakarta, Selasa (1/4)...
Read more

Klarifikasi Wamenaker Soal Driver Ojol Protes Dapat BHR Rp50 Ribu

Jakarta – Belakangan ini sejumlah driver ojek online (ojol) protes terkait pencairan Bonus Hari Raya (BHR) Rp50 ribu yang dianggap terlalu kecil. Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) RI Immanuel Ebenezer atau Noel menyebut driver ojol yang mendapat Rp50 ribu merupakan pekerja paruh waktu. “Jadi, kenapa mendapatkan Rp50 ribu itu? Karena pertimbangannya, mereka itu pekerja part-time,” ujarnya...
Read more

KAI Layani 1.659.954 Pelanggan, Tiket Terjual Hingga 30 Maret Pukul 07.00 WIB Capai Lebih Dari 3,4 Juta

Gak Rela Tinggalin “Si Oyen”‘ Saat Mudik? Tenang, Kamu Bisa Mudik Naik Kereta Api, Kucing Kesayangannya Dikirim Via Kalog Express Aja! PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat tingginya animo masyarakat dalam menggunakan layanan kereta api selama periode Angkutan Lebaran 2025. Demi memastikan kelancaran arus mudik, KAI menyediakan total kapasitas hingga 4.591.510 tempat duduk untuk perjalanan...
Read more

Travel

Join Us

Travel

Popular Posts